-->

Kumpulan Artikel Tentang Model Pembelajaran

Ditulis oleh: Tugas Sekolah Dan Kuliah
Berikut ulasan mengenai Kumpulan Artikel Tentang Model Pembelajaran. Silahkan disimak!
  1. Keunggulan (Kelebihan) Model Pembelajaran Tipe STAD
  2. Langkah-langkah Model Pembelajaran Kooperatif
  3. Materi Matematika Yang Relevan Dengan Pembelajaran STAD
  4. Pengertian Model Pembelajaran Kooperatif
  5. Pengertian Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD
  6. Prinsip Dasar Dan Ciri-Ciri Model Pembelajaran Kooperatif
  7. Tahap (Langkah) Pelaksanaan Pembelajaran Model Pembelajaran STAD
Artikel Favorit:

Pengertian Model Pembelajaran Kooperatif
Usaha-usaha guru dalam membelajarkan siswa merupakan bagian yang sangat penting dalam mencapai keberhasilan tujuan pembelajaran yang sudah direncanakan. Oleh karena itu pemilihan berbagai metode, strategi, pendekatan serta teknik pembelajaran merupakan suatu hal yang utama. Menurut Eggen dan Kauchak dalam Wardhani(2005), model pembelajaran adalah pedoman berupa program atau petunjuk strategi mengajar yang dirancang untuk mencapai suatu pembelajaran. Pedoman itu memuat tanggung jawab guru dalam merencanakan, melaksanakan, dan mengevaluasi kegiatan pembelajaran. Salah satu model pembelajaran yang dapat diterapkan guru adalah model pembelajaran kooperatif.
(Read more »)

Prinsip Dasar Dan Ciri Ciri Model Pembelajaran Kooperatif
Menurut Nur (2000), prinsip dasar dalam pembelajaran kooperatif sebagai berikut: 1.Setiap anggota kelompok (siswa) bertanggung jawab atas segala sesuatu yang dikerjakan dalam kelompoknya; 2.Setiap anggota kelompok (siswa) harus mengetahui bahwa semua anggota; 3.kelompok mempunyai tujuan yang sama.
(Read more »)

Langkah Langkah Model Pembelajaran Kooperatif
Terdapat 6(enam) langkah dalam model pembelajaran kooperatif: 1. Menyampaikan tujuan dan memotivasi siswa; Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan mengkomunikasikan kompetensi dasar yang akan dicapai serta memotivasi siswa; 2. Menyajikan informasi; Guru menyajikan informasi kepada siswa.

Sekian artikel dari Tugas Sekolah Dan Kuliah mengenai Kumpulan Artikel Tentang Model Pembelajaran, yang dapat kalian jadikan acuan untuk belajar.
Lihat juga:
Daftar Isi Tugas Sekolah Dan Kuliah